1. Tim Tunas Hijau SMPN 35 membuat taman di sekitar kolam pada hari Sabtu tanggal 1 Oktober 2011 sebagai upaya untuk kerindangan atau keasrian lingkungan.
2. Caranya pembuatan taman dilakukan sebagai upaya kelestarian lingkungan yang sebelumnya rusak (tidak terawat). Selain pembuatan taman dilengkapi dengan kolam ikan untuk menambah panorama atau keasrian. Disamping itu ikan juga untuk memakan jentik-jentik yang nantinya tumbuh menjadi nyamuk.
3. Nasehat terhadap lingkungan dengan kesarian taman menumbuhkan rasa cinta terhadap lingkungan dan makhluk hidup.
Ajakan kita terhadap elemen sekolah untuk merawat taman setiap hari secara bergantian masing-masing kelas untuk merawat misalnya menyiram, membersihkan daun atau ranting yang jatuh di kolam.